Kamis 18 Juli 2024, Pembina Yayasan Wiralodra Indramayu,Rektor,Wakil Rektor,Senat Universitas,Direktur,Dekan,Ketua Lembaga,UPT laksanakan Doa Bersama pada Makam Pendiri Kabupaten Indramayu Raden Bagus Arya Wiralodra.

Kegiatan doa bersama yang rutin dilaksanakan pada rangkaian Dies Natalis Universitas Wiralodra ini sebagai bentuk menghormati leluhur pendiri Kabupaten Indramayu yang namanya dijadikan sebagai Universitas terbesar di Kabulaten Indramayu.

Pembina YWI Ir.H.Darsono mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih kepada keluarga besar Universitas Wiralodra karena 42 tahun sudah Universitas Wiralodra memberikan pendidikan kepada masyarakat Indramayu khususnya bagi mahasiswa yang melanjutkan Pendidikan Tinggi Ke Universitas Wiralodra. Semoga kedepan Universitas Wiralodra mampu bertranformasi dalam segi pemberian pelayanan dan pengajaran kepada Mahasiswa Khususnya dan pada masyarakat pada umumnya.

DIES NATALIS UNWIR KE-42 TAHUN 2024

Kuliah #unwir_bae

Kampus #unwirungguldankompetitif

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *