2022_hidroponik_01

Universitas Wiralodra , 29/1/2022. Fakultas Pertanian Universitas Wiralodra, Melalui Himpunan Mahasiswa Agroteknologi (HIMAGRO), Laksanakan Kegiatan Pelatihan Hidroponik. Chaerul Anwar ketua Himagro Universitas Wiralodra sekaligus ketua pelaksana pelatihan Hidroponik menyampaikan bahwa pelatihan ini merupakan Program kerja HIMAGRO. Dengan mengusung tema “Hidup Sehat Dan Peluang Usaha, Dengan Memanfaatkan Lahan Sempit Melalui Budidaya Tanaman System Hidroponik”HIMAGRO Sukses menyelenggarakan acara tersebut.

Dekan Fakultas Pertanian Universitas Wiralodra Teguh Iman Santoso S.P.,M.EP mengapresiasi program kerja Himpunan Mahasiswa Agroteknologi Universitas Wiralodra, pada sambutan pembukanya. Bertindak sebagai Narasumber Dekan Fakultas Pertanian bersama Ketua Program Studi Agroteknologi Faisal Al Asad S.P.,M.Si. Memberikan Informasi tentang Pengetahuan dasar hidroponik, pengenalan macam-macam sistem hidroponik dan beberapa teknik pembuatan hidroponik. Kemudian membahas juga seputar keunggulan serta belajar mempraktekan system hidroponik secara langsung.

Dalam kegiatan pelatihan hidroponoik ini praktek dibagi menjadi dua teknik penanaman hidroponik, yaitu praktek teknik rakit apung dan juga system wick.  Perbedaan nya adalah dalam metode perlakuan nya namun hanya saja dalam sistem rakit apung tidak menggunakan kain flanel sehingga dalam penanaman nya akar tanaman akan langsung bersentuhan dengan air nutrisi, tidak sampai disitu saja kegiatan penanaman Hidroponik ini juga mengajak para peserta untuk melihat contoh sederhana dari system hidroponik di areal green house fakultas pertanian Universitas Wiralodra.

Atusiasme peserta pelatihan hidroponik ini sangat tinggi dibuktikan dengan peserta pendaftar yang ikut kegiatan ini terdiri dari berbagai jenjang pendidikan. Siswa SMA,SMK bahkan peserta dari Perguruan tinggi pun mengikuti kegiatan ini dengan penuh semangat. Acara yang berlangsung tersebut kemudian ditutup dengan sesi foto bersama serta dilakukan pembagian Starter kit Hidroponik secara cuma-cuma pada peserta pelatihan. Dengan antusiasme mahasiswa dan juga peserta yang tinggi Dekan berharap pada peserta pelatihan bisa setelah mendapatkan ilmu yang kami berikan agar dapat dipraktekan sendiri dirumah  dan lingkungan sekitar.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot gacor maxwin slot gacor hari ini slot gacor hari ini situs slot gacor sigma168 slot qris slot gacor thailand slot pulsa slot gacor hari ini slot gacor terbaik slot gacor 2025 slot gacor 2025
  • slot gacor 2024slot danaslot danasigma168slot pulsa indosatslot gacor terbaik